Search This Blog

Wednesday, April 18, 2012

Rublik Penilaian PBKB (Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa)


Standar Kompetentensi :
Kompetensi Dasar         :
Kelas  / semester           :                           
Lembar Pengamatan Nilai PBKB
No
Nama Siswa
Rasa ingin tahu
Komunikatif
Kerja keras
BT
MT
MB
MK
BT
MT
MB
MK
BT
MT
MB
MK
1













2













3













4













5













6













7













8













9













10













11













12













13













14













15













16













17













18













19













20
















Indikator Nilai:
·         Mengembangkan perilaku berkarakter, meliputi :
1.      Rasa ingin tahu: Bertanya atau membaca sumber di luar buku teks tentang materi yang terkait dengan pelajaran
2.      Komunikatif: Memberi dan mendengarkan pendapat dalam diskusi kelas
3.      Kerjakeras : Mengerjakaan tugas dengan teliti dan rapi
Rubrik
BT    :  Belum Terlihat
apabila peserta didik belum memperlihatkan tanda-tanda awal perilaku yang dinyatakan dalam indikator.
MT    :  Mulai Terlihat
apabila peserta  didik sudah mulai memperlihatkan adanya tanda-tanda awal perilaku yang dinyatakan dalam indikator tetapi belum konsisten.
MB   :  Mulai Berkembang
apabila peserta didik sudah memperlihatkan berbagai tanda perilaku yang dinyatakan dalam indikator dan mulai konsisten.
MK   :  Membudaya
apabila peserta didik  terus menerus memperlihatkan perilaku yang dinyatakan dalam indikator secara  konsisten.

No comments:

Post a Comment